Internet merupakan jaringan
komputer global yang tersebar di seluruh penjuru dunia. Jaringan ini meliputi
jutaan komputer yang saling terhubung dengan memanfaatkan jaringan telepon
(baik kabel maupun gelombang elektromagnetik). Pihak yang telah tergabung dalam
jaringan ini akan memiliki alamat tersendiri (bagaikan nomor telepon) yang
dapat dihubungi melalui jaringan internet.
Dampak Positif :
- Internet sebagai media komunikasi.
2.
Internet
Sebagai Media Pendidikan dan Hiburan
- Informasi dan Pengetahuan Yang Tak Terbatas
- Kemudahan betransaksi dan berbisnis melalui internetmemungkinkan kita tidak perlu pergi menuju ke tempat penawaran/penjualan.
- Selain sebagai sumber informasi, banyak pengguna yang mengakses internet hanya untuk bermain game, men-download lagu, menonton streaming tv online dan banyak lagi.
- Bisa digunakan sebagai lahan informasi untuk bidang pendidikan, kebudayaan, dan lain-lain.
- Dengan berkembangnya situs jejaring sosial, forum, blog di internet sangat memungkinkan anda untuk mengenal orang dari segala suku bangsa dan negara dengan mudah meskipun tanpa harus bertemu secara fisik.
- Media pertukaran data.
Dampak Negatif :
- Carding
- Penipuan memang merajalela di bidang manapun, dan internet pun tidak luput dari serangan penipu.
- Sebagai wadah yang menyediakan akses informasi yang tak terbatas membuat informasi yang tersedia di internet berbaur antara informasi yang bermanfaat dan tidak membawa manfaat.
- Sikap Individualisme
- Banyak sekali orang yang tidak menyadari, terutama bagi mereka yang duduk berlama–lama menggunakan komputer dan internet dapat membawa dampak buruk terhadap kesehatan mereka, terutama jantung, otot dan aliran darah pada tubuh.
- Anak muda saat ini -terutama yang masih sekolah- menghabiskan waktu mereka pada saat pulang sekolah ataupun pada akhir pekan untuk bermain internet sepanjang hari. Kecenderungan yang berat pada internet dapat berakibat pada keterbatasan pergaulan sosial secara fisik. Oleh karena itu penting bagi orangtua agar dapat menasehati secara tegas agar anak mereka tidak terjerumus pada kecenderungan internet yang parah.
- Banyak juga game-game online yang memperlihatkan hal yang bersifat sadis, kejam. Hal ini bisa bisa mengakibatkan dorongan kepada seseorang untuk bertindak kriminal, perilaku agresif dan sadisme terutama bagi anak-anak.
- Dengan kemampuan penyampaian informasi yang dimiliki internet, pornografi pun merajalela. Terutama bagi kaum remaja Disana mereka bisa melihat gambar-gambar porno, adegan-adegan yang bisa menggoyahkan iman manusia, dan itu semua dapat merusak moral para remaja yang merupaka generasi penerus bangsa.
Referensi :
Tidak ada komentar:
Posting Komentar